Murid Sekolah di Kansas Menciptakan Mobil Listrik Paling Efisien Di Dunia

Posted by Sangat Unik


Murid Sekolah DeLaSalle di Kansas City, Mo, Telah mengembangkan mobil listrik yang sudah berhasil diuji di Bridgestone Proving Grounds Texas.  Ini adalah mobil listrik yang bisa di charge. ya jika anda kehabisan listrik . Cukup charge saja kelistrik di rumah anda.
Mobil listrik ini ber body aerodinamis dan tentu saja ringan, menggunakan ban Bridgestone EP100 Ecopia. Ini adalah bagian dari proyek kelas, kelas tehnik listrik.
Selama pengujian di Bridgestone Proving Grounds Texas itu berhasil mendapatkansetara dengan bahan bakar ekonomis (premium)  300mpg dan pengembang sudah mengirim permintaan ke Guinness World Records untuk mempertimbangkan pekerjaan mereka.
Semua ini juga atas bantuan teknisi dari Bridgestone Americas ‘Technical Center di Akron, Ohio.
.
.
.
.
Sumber: Uniqpost.com